Po putera mulya dengan jetbus sdd2+

Setelah sukses line wonogiri-jakarta dan sekitarnya kini po putera mulya menggebrak dunia perbisan di indonesia dengan mengeluarkan unit terbarunya


Pada saat saat kini mungkin sedang tren bus berlantai 2(double decker) karoseri yang membuat body tersebut antara lain karoseri adiputro malang dengan body jetbus sdd2+,nusantara gemilang dengan body maxi miracle double decker,rahayu santosa dengan jetliner double decker


Po putera mulya menggebrak dunia perbisan di indonesia dengan rilisnya 2 armada jetbus setra double decker dari karoseri adiputro malang jawa timur 




Bus yang ditopang oleh chassis scania k410ib yang merupakan chassis premium dikelasnya dengan memakai teknologi opticruise transmision





Bus Double Decker PO Putera Mulya ini mampu menampung 38 penumpang yang dibedakan menjadi dua kelas, yaitu First Executive Class dan Elegant Class yang cuma dibedakan desain jok. Untuk First Executive Class merupakan kelas standar yang dilengkapi dengan monitor LCD pada setiap jok, Di ujung belakang kabin juga terdapat ruangan merokok yang bisa dipakai semua penumpang. Khusus untuk penumpang Elegant Class, bisa menikmati tambahan fasilitas yaitu jok elektrik yang sudah memiliki saluran pengisi daya baterai ponsel. Hanya ada enam kursi elektrik, ruang penumpang Elegant Class juga dipisahkan oleh tirai selama perjalanan.

Tiket first class biaya: RP 225.000
Tiket elegant class biaya: RP 325.000

Harga tiket bisa berubah ubah pada waktunya

Komentar

Postingan Populer